• Pengertian Komunikasi dan Modelnya

    Pengertian Komunikasi dan Modelnya

    Proses komunikasi terdiri dari encoding dan decoding. Encoder adalah orang yang membuat dan mengirimkan pesan. Encoder harus memutuskan bagaimana pesan tersebut dapat tersampaikan audience. Encoder menggunakan medium untuk menyampaikan pesan. Audience melakukan decoding, yaitu proses mengubah komunikasi menjadi gagasan. Terdapat tiga model dalam komunikasi yaitu transmission model, interaction model, dan transaction model Transmission model adalah…